Posted by : Elda Like Chibi Apr 27, 2014


Danganronpa, game tentang siswa SMA membunuh satu sama lain dan sudah mendapat adaptasi anime televisi pada 2013 dan  kini akan mendapat adaptasi live action drama panggung.

Pentas Danganronpa akan diproduksi oleh perusahaan Cornflakes dengan pengawasan Kazutaka Kodaka , penulis skenario dari game asli. Dan akan berlangsung dari 29 Oktober-3 November di Nippon Seinenkan Grand Hall, Shinjuku .

Cornflakes juga telah merilis video teaser mengungkapkan dua aktor yang akan bermain. Kanata Hongou ( Ryoma di The Prince of Tennis live action movie ) akan berperan sebagai Makoto Naegi. Sedangkan Akira Ishida dari duo Manzai Non Style akan berperan sebagai Hagakure, dan ini merupakan debutnya sebagai aktor panggung.




Sekelompok 15 siswa dari SMA Elit dikumpulkan di SMA Kelas Atas yang sangat istimewa, untuk lulus dari SMA artinya berhasil bertahan hidup, tapi untuk lulus sangatlah sulit. Sekolah ini dipimpin oleh beruang yang disebut Monokuma, dan Monokuma menjelaskan bahwa untuk lulus mereka harus saling membunuh. Satu-satunya cara untuk lulus adalah membunuh salah satu teman sekelas dan pergi setelah membunuhnya, jika teman sekelas lainnya menemukan identitas si pembunuh, pembunuh akan langsung dieksekusi. Namun jika mereka gagal menangkap si pembunuh, hanya pembunuh yang akan diluluskan dan yang lainnya akan dimusnahkan.


Sumber: SGCafe

Leave a Reply

Selalu meninggalkan jejak berupa comment 1 or 2 patah kata
Selalu gunakan bahasa yang sopan

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Referral Banners

- Copyright © 2013 Manga & Anime Zone (M&A Zone) - Hataraku Maou-sama! - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -